Inilah Pentingnya Fitness-for-Service (FFS) Assessment Untuk Industri
Dalam dunia industri yang sarat risiko seperti oil and gas, petrokimia, pembangkit listrik, dan manufaktur berat, memastikan setiap peralatan beroperasi dengan aman bukanlah sekadar formalitas. Di tengah tekanan produksi dan usia peralatan yang terus bertambah, muncul satu pertanyaan penting: Apakah